, ,

IESA Peduli untuk Masyarakat Terdampak Gempa Majene

Terima kasih atas kontribusi Anda dalam program IESA Peduli. Perwakilan IESA, Dr. Mortaza Hammada telah menyalurkan bantuan kepada tokoh pemerintah dan tokoh masyarakat setempat untuk membantu pembuatan tenda, dapur umum dan toilet umum. Kepedulian Anda menjadi modal berharga dalam membangun kembali ketangguhan sosial ekologi. Menurut informasi terkini (10/3), sejumlah daerah di kawasan Majene and Mamuju, Sulawesi Barat rawan longsor susulan. Oleh sebab itu, mohon masyarakat dan pihak-pihak terkait memperhatikannya.

0 replies

Leave a Reply

Want to join the discussion?
Feel free to contribute!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.